Cara Membuat Pohon Unik Natal - Tips Merangkai Pohon Natal

Cara membuat pohon natal sering sekali kita membaca atau mendengar wacana hal tersebut, mungkin saja asumsi sebagian orang bahwa hanya dengan cara membuat pohon natal sendiri maka hasil nantinya sangat berarti bagi kita semua. Hal sama juga dengan contoh cara membuat kartu ucapan natal yang sudah saya tuliskan beberapa hari yang lalu.

Bahkan akhir-akhir ini bayak sekali yang mencari tahu tentang cara membuat pohon natal bagi yag akan merayakan hari natal, dan hal ini sebagai bentuk persiapan menyambut natal dengan berbagai macam tidak terkecuali juga cara membuat parcel natal dengan desain yang sangat unik sekali. Nah untuk itu marilah kita ikuti rangkaian cara membaut pohon natal sebagai berikut:



CARA MEMBUAT POHON NATAL

* Pertama, jika Anda memilih memakai pohon hidup, Jaga Agar Pohon Anda Tetap Segar.
Jaga tempat air untuk pohon Anda agar tetap penuh, khususnya selama hari-hari pertama setelah pohon ini ditebang dan seminggu sebelum membawanya masuk ke ruangan, ini dilakukan untuk menjaga agar pohon tetap segar selama beberapa minggu.

* Pilih Hiasan yang akan Digantungkan.
Bebarapa hiasan yang dapat Anda pilih untuk digantungkan antara lain: Lampu, karangan bunga, pernak-pernik. Persiapkan hiasan-hiasan tersebut dan juga bisa menempatkan parcel natal di bawahnya.

* Lampu Di Dalam dan Di Luar.
Atur lampu ‘di dalam’ pohon Anda (sekitar setengah jalan dari ujung cabang ke batang pohon) seperti garis disekeliling pohon.

* Banyaknya Hiasan Istimewa yang Dibutuhkan.
Selang-seliang berbagai hiasan spesial dengan lebih banyak hiasan ‘pengisi’ yang biasa. Untuk membuat dampak menakjubkan, buat rancangan dengan menggunakan sekitar 10 tema hiasan istimewa (10 sangkar burung, nada musik, dll) untuk tiap-tiap 2 kaki dari pohon.

* Banyaknya Hiasan Pengisi yang Dibutuhkan.
Buat pengulangan dengan menggunkan hiasan pengisi yang sama di atas pohon Anda. Ini juga bisa hiasan bagus sengan membuat tema koleksi hiasan yang semakin meningkat ke atas untuk pohon Natal Anda. Buat rancangan dengan memakai sekitar selusin hiasan ‘pengisi’ untuk tiap-tiap 2 kaki dari pohon. Untuk bagian ini bisa diisi dengan bola kaca murah yang bisa Anda dapat di toko.

* Tempat untuk Meletakkan Hiasan.
Tempatkan hiasan dan dekorasi lain ‘di dalam’ pohon Anda, misalnya di ujung atas cabang, untuk menambahkan kedalaman dan membuat pohon natal anda menarik.

Nah gampang bukan tentang cara membuat pohon natal diatas, dan jangan lupa lengkapi pula koleksi natal anda dengan cara mengahafal sebuah lagu natal terbaru yang mungkin sebagian anda belum mengetahui nya. Sekian dari saya serta ucapan bayak terima kasih atas kunjungannya di situs berita terbaru update minggu ini.

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar