FIFA Bahas Penyebab Serangan Jantung

Dunia sepak bola yang menjadi ajang taruhan para penggemar agen judi online, pada masa – masa yang akan datang kelihatannya akan menjadi lebih menarik untuk diikuti. Hal ini terutama disebabkan kini pihak FIFA sebagai pemegang otoritas tertinggi sepak bola se dunia mulai melakukan serangkaian langkah terobosan baru yang di dalamnya menyangkut tentang kesehatan para pemain sepak bola yang berlaga pada setiap pertandingan bola.

Terobosan yang dilakukan oleh FIFA tersebut tentunya memiliki sebuah alasan yang sangat kuat. Berawal dari serangkaian kejadian yang menimpa para pemain sepak bola yang banyak mendapatkan serangan jantung secara mendadak, dan terakhir kali menimpa pemain Bolton Wanderens, Fabrice Muamba, FIFA kini diberitakan tengah menyusun sebuah resolusi baru untuk mencegah kasus serupa.

Rencananya, dalam konferensi medis sepak bola yang akan diselenggarakan di Hungaria pada 23 – 24 Mei mendatang, Pihak FIFA akan mulai menjajaki penyebab terjadinya kasus serangan jantung yang sering menimpa pemain sepak bola tersebut.

"Kami telah mengundang semua dokter timnas untuk menciptakan kumpulan data sedunia tentang penyebab serangan jantung mendadak. Ini akan membantu analisa faktor risiko serangan jantung," jelas ketua medis FIFA Professor Jiri Dvorak. Kepada AP, Dvorak menambahkan, "Kadang kami hanya mendapat keterangan kasus-kasus itu melalui media. Tapi jika kami mendapatkan penjelasan resmi, kami bisa menganalisis."

FIFA sendiri sebenarnya mulai menyadari akan resiko yang dapat menimpa para pemain sepak bola karena serangan jantung yang menimpa mereka mengingat kasus kematian sempat erjadi saat Marc Vivian Foe meninggal dalam laganya. "Itu (kasus Foe) peringatan yang mengharuskan kami menangani situasi ini dan melakukan semua hal untuk mengurangi risiko," jelas Dvorak.

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar